Menyikapi Penghinaan -->

Menyikapi Penghinaan

Kamis, 11 Oktober 2012
Islamedia - Jika orang menghina tidak usah dibalas. karena kita belajar memahami agama supaya bisa berbuat lebih baik, maka balaslah kejelekan dengan kebaikan karena semua perbuatan akan kembali kepada pelakunya. Jangan Galau dengan kejelekan orang tapi galaulah dengan kejelekan diri sendiri.