
Ghazlan juga menilai bahwa pernyatan penangkapan merupakan perang urat syaraf dan Uni Emirat Arab tidak akan melakukan penangkapan terhadap Syeikh Al Qaradhawi,”Jika terjadi hal itu, tidak hanya jama’ah Al Ikhwan Al Muslimun saja, namun seluruh dunia Islam akan menentang Emirat.”
Ghazlan juga menegaskan dalam keterangan persnya bahwa kritikan Al Qaradhawi terhadap Emirat sudah benar. Dan pihaknya juga menyatakan bahwa Al Ikhwan terhormat dengan memiliki kader seperti Al Qaradhawi.
hidayatullah.com